KRITERIA KEPALA NEGARA DALAM PERSPEKTIF HADIS

KRITERIA KEPALA NEGARA DALAM PERSPEKTIF HADIS Pendahuluan latar belakang Al-Qur'an dan As-Sunnah adalah dua sumber utama ajaran Islam. Oleh karena itu, keduanya selalu dijadikan landasan keyakinan, ritual, adat istiadat, etika, ekonomi, politik, peradaban dan seluruh aspek kehidupan umat Islam, baik yang sakral maupun duniawi, pada tataran ¥ abl minallah (vertikal) dan ¥ abl min al. -n ± s (horizontal).

METODE CARA MEMAHAMI HADIS

1.            Metode tahlili adalah metode memahami hadits dengan cara mengurai segala segala yang berhubungan dengannya seperti sanadnya, mautannya, mukharrinnya, kualitasnya atau kedudukannya, pengertian mufradatnya, pengertian frasenya dan kandungannya.

free DOWNLOAD makalah/artikel LENGKAP

2.            Metode muqaran atau metode komparatif adalah metode memahami hadits dengan cara membandingkan satu hadits dengan hadits lainnya atau dengan ayat al-Qur’an.
3.            Metode maudu’i atau metode tematik adalah metode memahami hadits dengan cara menghimpun hadits-hadits yang berbicara tentang satu topik bahasan yang sama.
4.            Tekhnik memahami  hadits secara tekstual adalah tipe pemahaman hadits yang hanya memperhatikan pada apa yang tertulis saja tanpa memperdulikan bagaimana hadits tersebut terbentuk, apa latar belakang (Asbab al-Wurud) dan bagaimana bahasa yang digunakan di dalamnya.
5.            Tekhnik memahami  hadits secara kontekstual adalah tipe pemahaman hadits berdasarkakn  atau mempertimbangkan konteksnya. Meliputi bentuk dan cakupan petunjuknya , kapasitas Nabi tatkala hadits itu terjadi, kapan dan apa sebab hadits itu terjadi serta kepada siapa ditujukan bahkan dengan mempertimbangkan dalil-dalil lainnya.
6.            Tekhnik memahami hadits secara intertekstual adalah tipe pemahaman terhadap matan hadits dengan mempertimbangkan hadits lain atau dengan ayat-ayat al-Qur’an yang terkait.

7.            Pendekatan dalam memahami  hadits terdiri dari (1) Pendekatan kebahasaan (Linguistic), (2) Historis dan Sosiologis.

Comments

BERITA TERBARU !!

Popular posts from this blog

BIL MA'TSUR ( TAFSIR AYAT DENGAN AYAT )

CARA MELAKUKAN TAKHRIJ HADIS

download TAFSIR AL-NASAFIY

HADIS TARBAWIY DAN AKHLAK (BERKURANGNYA IMAN KARENA MAKSIAT)

cara atau Kaedah al-Jarh Wa al-Ta’dil Serta Aplikasinya

apa contoh MUKJIZAT AL-QUR'AN (Pengertian dan Pembagiannya)

cara TAMBAHAN - kaedah ZIYADAH DALAM AL-QUR'AN

cara melakukan MUNASABAH AYAT

QAWAIDH AL-TAHDIS (Pengertian , Ruang Lingkup dan Urgensinya )

kaedah 'ATAF - AL-'ATFU DALAM AL-QUR'AN